Teknologi mobil terus berkembang semakin canggih. Saat ini teknologi mobil yang paling banyak adalah yang ramah lingkungan. Mobil-mobil ini diperkirakan akan dipakai 20 tahun lagi. Ini dia mobil-mobilnya..
I. Aptera (lihat gambar)
Teknologi: Elektrik
Produksi: 2009
Mobil ini diciptakan untuk ramah lingkungan, tapi tetap memperhatikan keselamatan dan kenyamanan. Aptera dalam bahasa yunani adalah terbang tanpa sayap. Teknologinya di adaptasi dari pesawat dan yang berhubungan dengan aerodinamika. Aptera punya dua tempat duduk dan tiga roda. Kecepatannya bisa mencapai 136 km/jam. Untuk men-charge batrenya butuh 2-4 jam yang sekali charge cuma 2 dollar. Interior bisa menampung orang dengan tinggi 180 senti. Mobil ini sudah dipesan di California, Amerika.
II. Puyo (lihat gambar)
Teknologi: Sel bahan bakar
Produksi: konsep 2007
Mobil Buatan Honda ini memang unik. Bodinya kayak lembek, tapi tetap aman buat dikendarai. Bodi yang mirip gel ini juga kelihatan terang dan glow in the dark. Berbeda dengan kendaraan biasa, dari di dalam Puyo kita bisa melihat 360 derajat. Atapnya juga transparan
III. Nissan Pivo 2 (lihat gambar)
Teknologi: Elektrik
Produksi: Konsep 2007
Pivo 2 adalah lanjutan dari Nissan Pivo yang pertama kali diperkenalkan tahun 2005. Pivo 2 masih konsep.
IV. Magnet Car (lihat gambar)
Teknologi: Elektrik
Produksi: Konsep
Mobil ini bisa mengatansi gravitasi bumi dengan teknologi elektronik canggih. Sayangnya, masih dalam bentuk konsep dan belum di buat bentuk aslinya. Berbeda dengan mobil konsep lain karena lebih mentingin ngurangin bobot mobil.
V. Toyota Rin (lihat gambar)
Teknologi: Elektrik
Produksi: Konsep 2007
Mobil ramah lingkungan dari Toyota. Keunggulannya ada sensor yang bisa membuat sehingga driver tetap tenang. Kacanya dapat mengurangi cahaya Ultra Violet.
Cara membuat antivirus di Notepad
14 tahun yang lalu
0 komentar:
Posting Komentar